Spesifikasi dan Harga Nokia 5730 XpressMusic Terbaru

advertisement

Spesifikasi dan Harga Nokia 5730 XpressMusic Terbaru - Nokia 5730 XpressMusic, sebuah smartphone yang menggabungkan fitur bisnis dan multimedia. Dari penampilannya mungkin terlihat seperti ponsel pada umumnya, namun kelebihannya terdapat pada keyboard QWERTY yang sangat lengkap. Ditambah lagi dengan model keyboard QWERTY seperti N-Gage, anda dapat langsung mengakses game dengan 2 tombol khusus yang terletak di atas layar. Nokia 5730 XpressMusic dilengkapi dengan Wi-Fi, GPS receiver, N-Gage model, port 3.5mm audio jack, kamera 3,2 Megapixel, radio FM dengan dukungan RDS dan banyak lagi. Nokia 5730 XpressMusic ini menggunakan Symbian S60 3rd Edition Feature Pack 2 smartphone, yang memang ditujukan untuk mendukung semua fitur yang ada.

Disain
Desain keseluruhan dari Nokia 5730 XpressMusic memang merupakan yang terlengkap dari semua XpressMusic yang ada. Smartphone yang satu ini memang terlihat berat dan besar, karena Nokia 5730 ini memisahkan 2 bagian, yaitu layar dengan Alphanumerik keyboard dan QWERTY keyboard.
Layar dengan ukuran 2,4 inci, dilengkapi dengan resolusi native 240x320 piksel dan didukung 16 juta warna. Berkat teknologi LCD trans-reflektif, warna yang dihasilkan Nokia 5730 XpressMusic menjadi lebih indah dan bersih, dan tidak mengalami masalah saat dibawah matahari. Sensor sensitivitas cahaya, earpiece, kamera video call dan N-gage mode yang terletak di atas layar sangat berguna sebagai tombol shortcut.
Pada sisi kanan terdapat volume control dan sutter kamera.  Bagian belakang terdapat kamera 3.2 MP dengan optik Carl Tessar-Zeiss dan flash LED. Loudspeaker hanya satu dan ditempatkan di bawah panel belakang, di atas slot kartu SIM.

fitur
Dengan jaringan 3G (HSDPA 3.6Mbit / s) dan terdapat Wi-Fi sebagai alternatif browsing. Browser Symbian built-in yang mampu dan membuka halaman lebih berat tanpa hambatan. Sehingga sangat bersahabat dengan jejaring sosial Facebook, Myspace, Hi5, Friendster and Windows Live Messenger , bahkan anda dapat memyebarkan atau meng-upload video anda melalui youtube atau OVI share, dan anda dapat memainkan game yang berdedikasi N-Gage.
Fitur Built-in GPS terdapat OVI Maps, yang dapat membantu anda mencari lokasi atau menunjukan lokasi anda.
Kamera 3,2 megapiksel dengan optik Carl Zeiss Tessar-cukup baik dari model Nokia lainnya. Untuk pengambilan gambar secara cepat, sangatlah baik. namun, gambar yang di hasilkan kurang maksimal. Mungkin anda bisa memuat gambarnya dengan resolusi yang kecil, tidak untuk resolusi yang besar karena akan terlihat buram.

Performa
dengan 128 MB RAM dan 256 MB ROM, Nokia 5730 XpressMusic tidak mengalami gangguan saat menjalankan beberapa aplikasi sekaligus. sayangnya dengan prosesor 359 MHz ARM 11 yang digunakan tidak terlalu baik, mungkin anda akan menemui beberapa lag saat menjalankan aplikasi.
Dalam kualitas berbicara (mode call) sangat baik, suara terdengar sangat jelas.

Spesifikasi dan Harga Nokia 5730 XpressMusic Terbaru



SPESIFIKASINOKIA 5730
Ukuran(L x W x H)mm112 x 51 x 15.4 mm
Berat(kg)135 g
NetworkGSM 850 / 900 / 1800 / 1900 HSDPA 900 / 1900 / 2100
Tipe LayarTFT, 16M colors
Ukuran Layar 240 x 320 pixels, 2.4 inches
3G
DataEDGE
GPRS
Bluetooth
USB/Port
Memori internal100 MB storage, 128 MB RAM
memori externalmicroSD, up to 16GB, 8GB included
AudioVibration, MP3 ringtones
Kamera Belakang.15 MP, 2048x1536 pixels
Kamera DepanQVGA videocall camera
Sisten OperasiSymbian OS, S60 rel. 3.2
CPUARM 11 369 MHz processor
Jenis BateraiLi-Ion 1000 mAh (BL-4U)
Waktu Siaga300 jam
Waktu Bicara7 jam
FiturVideo Player
MP3 Player
Java
Browser
Audio Record

Harga Nokia 5730 XpressMusic bulan Nopember : Rp 700.000,-

Semoga penjelasan diatas bermanfaat bagi anda semua. 
advertisement
Tag : Nokia
0 Komentar untuk "Spesifikasi dan Harga Nokia 5730 XpressMusic Terbaru"

Back To Top